Blog Detail Page

Penilaian Sumatif Akhir Tahun 2024

Image

Seperti biasa di akhir semester melaksanakan kegiatan ulangan atau yang di sebut Penilaian Sumatif Akhir Tahun (PSAT). Seluruh mata pelajaran yang sudah dipelajari diujikan pada kegiatan ini. Soal pada setiap mata pelajaran yang terdiri atas pilihan ganda, pilihan ganda kompleks, menjodohkan, dan benar salah.


Senin, 20 Mei 2024 merupakan hari pertama pelaksanaan Penilaian Sumatif Akhir Tahun Ajaran 2023/2024. Penialaian ini dilaksanakan sampai hari Sabtu, 25 Mei 2024. Tidak terasa pembelajaran pada semester genap Tahun Pelajaran 2023/2024 segera berakhir.


Untuk pelaksanaan pengerjaannya siswa menggunakan Smartphone dan Komputer dengan sajian soal menggunakan Aplikasi yang sudah disediakan oleh sekolah.


Selamat Berjuang untuk seluruh Peserta Didik SMK Az-Zarkasyih. Semoga mendapatkan hasil yang memuaskan!

SMK Az-Zarkasyih

Terbentuknya lulusan yang berprofil pelajar pancasila, kompetitif, inovatif, unggul dalam IMTAQ dan IPTEK, serta budaya peduli lingkungan.

SMK Az-Zarkasyih

Mendidik dengan sepenuh hati untuk menciptakan lulusan yang berakhlakul karimah

Informasi Sekolah

Alamat

Jl. Rd. H. Mulya RT. 01 RW. 02, Pusakasari, Kec. Leles, Kab. Cianjur Prov. Jawa Barat

Email

smk.azzarkasyih@gmail.com

Telepon

081572343466

Newsletter

© SMK Az-Zarkasyih. All Rights Reserved.
Designed by HTML Codex Distributed By: ThemeWagon